Pelatihan Manajemen Puskesmas

Berikut ini adalah detail informasi pelatihan Pelatihan Manajemen Puskesmas . Silakan mendaftarkan diri di pelatihan yang sesuai dengan kualifikasi Bapak/Ibu


⚠️⚠️⚠️ KETENTUAN REGISTRASI WEBINAR/SEMINAR/WORKKSHOP/PELATIHAN

  • LINK Registrasi harap segera diisi untuk mempermudah proses Verifikasi kedalam pembelajaran
  • Wajib mengisi data dengan lengkap dan benar (Nama beserta gelar)
  • Link hanya bisa diisi satu kali, bila ada kesalahan dalam pengisian. Silahkan hubungi admin.
  • Silahkan isi link registrasi pendaftaran pada tombol daftar dibawah 
  • Kirim bukti Screenshoot/konfirmasi bila sudah selesai mengisi link, ke WA Admin.
  • Info selanjutnya akan kami beritahukan melalui Grup WA, saat mendekati acara. 
  • Noted nya : 
    1.Bila kuota terpenuhi 24 peserta akan di jalan kan 
    2. Jika pembatalan dari htci maka akan kembali100℅ 
    3. Jika pembatalan dari peserta di kenakan potongan administrasi 15%

Terima kasih 

Kembali Daftar
Detail Informasi Konten pelatihan
KAK Pelatihan Manajemen Puskesmas

MATERI 

  • Kebijakan PIS-PK
  • Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas
  • Kepemimpinan dan Anti Korupsi
  • Manajemen Data Puskesmas dan Keluarga Sehat
  • Tata Kelola Keuangan & Manajemen Aset
  • a. Penganggaran Puskesmas
  • b. Tata kelola Keuangan di Puskesmas
  • c. Manajemen Aset
  • Manajemen Sumber Daya
  • a. Sumber Daya Manusia
  • b. Sarana Prasarana Alat
  • c. Obat dan Bahan Habis Pakai
  • Manajemen Upaya Kesehatan Masyarakat
  • Manajemen Pemberdayaan Masyarakat
  • Manajemen Mutu
  • Manajemen Puskesmas
  • Building Learning Commitment
  • Pengarahan Program Pelatihan
  • Problematika PIS-PK
  • Rencana Tindak Lanjut

PEMATERI 

  • dr. Embry Netty.,M.Kes
  • MHD. Rusdi.,S.pd.,S.Kp.,MH.Kes
  • Drg. Hetty Permatawati.,MKM

FASILITAS 

  • E-Sertifikat Kemenkes RI + 11 SKP
  • E-Sertifikat Penghargaan HTCI
  • Soft File Materi
  • Penginapan

Jumlah SKP Pelatihan Manajemen Puskesmas

11 SKP

Biaya Pelatihan Pelatihan Manajemen Puskesmas

Rp. 7.300.000

Metode Pelatihan Pelatihan Manajemen Puskesmas

Blended

Tanggal Pelatihan Pelatihan Manajemen Puskesmas

26 November (November )

  Hubungi Kami